Kebonagung, Bandongan, Magelang

desa di Kecamatan Bandongan, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas

Kebonagung adalah desa di kecamatan Bandongan, Magelang, Jawa Tengah, Indonesia. Di desa ini terdapat sumber air milik PDAM Kota Magelang, tepatnya di dusun Kalinongko (sebelumnya adalah dusun Karang dan dusun Giritirto) yang dibangun pada zaman kolonial.

Fakta Singkat Negara, Provinsi ...
Kebonagung
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
KabupatenMagelang
KecamatanBandongan
Kode pos
56151
Kode Kemendagri33.08.14.2011
Luas.255,5. km²
Jumlah penduduk.2.810. jiwa
Kepadatan.300.. jiwa/km²
Peta
ThumbKoordinat: 7°27′33″S 110°9′5″E
Tutup

Batas wilayah

Batas-batas wilayahnya adalah sebagai berikut:

UtaraDesa Kalegen
TimurDesa Kalegen dan Desa Tonoboyo
SelatanDesa Sukodadi dan Kecamatan Kaliangkrik
BaratKecamatan Kaliangkrik

Dusun/dukuh

  1. Gebrugan
  2. Gendelan
  3. Giritirto (Taruman)
  4. Kalinongko
  5. Kebonagung
  6. Kembaran
  7. Putihan
  8. Sanggrahan


Loading related searches...

Wikiwand - on

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.