Loading AI tools
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Jozef Vengloš (18 Februari 1936 – 26 Januari 2021 ) adalah seorang pemain dan manajer sepak bola profesional asal Slowakia. Ia memegang gelar doktor dalam Pendidikan Jasmani dan juga spesialis dalam Psikologi. Ia dipilih oleh FIFA pada berbagai kesempatan untuk mengajar di akademi FIFA di seluruh dunia.
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Tanggal lahir | 18 Februari 1936 | ||
Tempat lahir | Ružomberok, Cekoslowakia | ||
Tanggal meninggal | 26 Januari 2021 84)[1] | (umur||
Tempat meninggal | Slowakia | ||
Posisi bermain | Gelandang | ||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil | (Gol) |
1954–1966 | Slovan Bratislava | ||
Tim nasional | |||
Cekoslowakia B | |||
Kepelatihan | |||
1966 | FC Prague Sydney | ||
1966–1967 | New South Wales | ||
1967 | Australia | ||
1969–1971 | VSS Košice | ||
1970–1972 | Cekoslowakia U-23 | ||
1973–1976 | Slovan Bratislava | ||
1973–1978 | Cekoslowakia (asisten) | ||
1978–1982 | Cekoslowakia | ||
1983–1984 | Sporting Clube de Portugal | ||
1985–1987 | Kuala Lumpur FA | ||
1986–1987 | Malaysia | ||
1988–1990 | Cekoslowakia | ||
1990–1991 | Aston Villa | ||
1991–1993 | Fenerbahçe | ||
1993–1995 | Slowakia | ||
1996–1997 | Oman | ||
1998–1999 | Celtic | ||
2002 | JEF United Ichihara | ||
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik |
Lahir di Ružomberok, Cekoslowakia (sekarang Slowakia), Vengloš bermain sebagai gelandang untuk Slovan Bratislava pada 1954 hingga 1966, dan kemudian menjadi kapten tim, dan juga bermain untuk tim nasional Cekoslowakia di level B. Setelah karier bermainnya berakhir secara prematur akibat hepatitis, ia pun memulai karier manajerialnya di Australia, pertama di sebuah klub sepak bola, sebelum melanjutkan untuk melatih tim nasional.[2] Ia kemudian kembali ke Cekoslowakia dan melatih di klub dan tim nasional U-23.[3]
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.