Loading AI tools
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Jerman Karpatia (bahasa Jerman: Karpatendeutsche, Mantaken, bahasa Hungaria: kárpátnémetek atau Felvidéki németek, bahasa Slowakia: karpatskí Nemci) adalah kelompok etnis Jerman yang tinggal di kawasan Pegunungan Karpatia. Pada masa kekuasaan Wangsa Habsburg, mereka tersebar di wilayah Galisia, Bukovina, setengah wilayah Kerajaan Hungaria, serta wilayah Maramuresch. Seusai Perang Dunia I, hanya orang Jerman di Slowakia (Slowakeideutsche, termasuk orang Jerman Zipser) dan mereka yang berada di wilayah Rutenia Karpatia yang disebut "orang Jerman Karpatia".
Jumlah populasi | |
---|---|
4.690 (sensus 2011) | |
Daerah dengan populasi signifikan | |
Bratislava, Košice, Spiš, Hauerland | |
Bahasa | |
Bahasa Slowakia, Bahasa Jerman | |
Agama | |
Katolik 55,5% Ateisme 21,0%, Lutheranisme 14,2% dan lainnya |
Istilah "Jerman Karpatia" diciptakan oleh sejarawan Raimund Friedrich Kaindl (1866–1930).
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.