Gemini (album Sherina Munaf)

Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas

Gemini (album Sherina Munaf)

Gemini adalah album studio kelima Sherina Munaf. Album ini dirilis pada 9 Juli 2009 di Hard Rock Cafe Plaza eX. Album ini berisi 12 lagu dengan singel utamanya "Cinta Pertama dan Terakhir" yang dinyanyikan ulang oleh Mawar de Jongh (2023), "Geregetan", dan "Pergilah Kau".

Fakta Singkat Album studio karya Sherina, Dirilis ...
Gemini
Thumb
Album studio karya Sherina
Dirilis9 juli 2009
Direkam2008
GenrePop rock
Durasi49:13
LabelTrinity Optima Production
ProduserSherina Munaf
Kronologi Sherina
Primadona
(2007)Primadona2007
Gemini
(2009)
Tuna
(2013)Tuna2013
Tutup

Daftar lagu

Informasi lebih lanjut No., Judul ...
No.JudulDurasi
1."Ku Mau Engkau Mau"3:34
2."Cinta Pertama dan Terakhir"4:32
3."Geregetan"3:58
4."Simfoni Hitam" (versi band)5:36
5."Pikir Lagi"2:58
6."Battle of Dance"2:57
7."Bukan Cinta Segitiga"2:44
8."Pergilah Kau"3:50
9."Semoga Kau Datang"4:23
10."Simfoni Hitam" (versi orkestra)5:38
11."Jalan Cinta"4:27
12."Ku Bahagia"4:31
Durasi total:49:13
Tutup

Penghargaan

AMI Awards 2010
Informasi lebih lanjut Tahun, Nomine / karya ...
Tahun Nomine / karya Penghargaan Hasil
2010Sherina MunafArtis Solo Pop Wanita TerbaikNominasi
GeminiGrafis Desain Album TerbaikMenang
Sherina Munaf - GeminiPeramu Rekam TerbaikNominasi
GeminiKarya Produksi TerbaikNominasi
Tutup


Loading related searches...

Wikiwand - on

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.