Loading AI tools
desa di Kabupaten Brebes, Jawa Tengah Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Cibuniwangi adalah sebuah desa yang terletak di kecamatan Banjarharjo, Brebes, Jawa Tengah, Indonesia.
Cibuniwangi | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Jawa Tengah | ||||
Kabupaten | Brebes | ||||
Kecamatan | Banjarharjo | ||||
Kode pos | 52265 | ||||
Kode Kemendagri | 33.29.17.2007 | ||||
Luas | ...km² | ||||
Jumlah penduduk | ...jiwa | ||||
Kepadatan | ...jiwa/km² | ||||
|
Utara | Desa Sarireja (Kecamatan Tanjung) |
Timur | Desa Ciawi |
Selatan | Desa Cihaur |
Barat | Desa Kubangjero |
Disebut Desa Cibuniwangi karena desa ini letaknya tersembunyi/plosok dari kata=
Sebagian besar penduduk Desa Cibuniwangi adalah suku sunda,dalam kesehariannya masyarakat Desa Cibuniwangi menggunakan bahasa sunda Brebes(sunda kasar).Mayoritas penduduk Desa Cibuniwangi beragama Islam
Kepala Desa : Warhoni
Sekertaris Desa (Carik) : Iwan
Kasie Pemerintahan : Usman
Kasie Pelayanan (Leu'be) : Tusnendi
Kasie Kesejahteraan : Sohibi
Kaur Keuangan : Hasan
Kaur Umum dan Perencanaan : Lilis
Kaur Umum dan Tata Usaha : Eni
Kadus I : Mungkin
Kadus II : Toyib
Desa Cibuniwangi memiliki kantor kelurahan/desa yang di gunakan untuk menjalankan pemerintahan desa dengan kepala desa saat ini Bapak Warhoni sejak diselenggarakannya pilkades serentak sekabupaten Brebes pada : Hari Minggu, 16 Juni 2019. Sebelum menjadi kepala desa warhoni (oni) sebelumnya mengemban jabatan sebagai menteri agama desa (Leu'be) dan saat itu kepala pemerintahan desa masih dijabat petahana kades sebelumnya Bapak Rahoman.
Bale Desa/kantor kepala desa juga menjadi tempat untuk melaporkan warganya yang di ketahui memiliki kasus/masalah yang tidak bisa di damaikan dengan kekeluargaan,maka di kantor inilah korban masalah melapor dan pemerintahan desa mengadilinya,sebelum di serahkan kepada polisi sektor kecamatan Banjarharjo.
Kepada pemerintahan desa pula warga masyarakat desa Cibuniwangi meminta kebutuhan, seperti :
Dikantor ini juga biasanya warga mengambil Beras Bulog/Beras Raskin
Sebagian besar mata pencaharian masyarakat di desa cibuniwangi adalah petani, pedagang Sisanya sebagai pegawai negeri, pegawai swasta, peternak ( sapi,kambing,ayam,entog,bebek ), bakul, kuli bangunan, angkatan, agen tenaga kerja, agen travel, agen paratag ( tenda hajatan pernikahan, khitanan ) dan macam usaha atau profesi lainnya.
Biasanya masyarakat cibuniwangi yang pengangguran lebih memilih untuk merantau ke Ibukota Jakarta dan Luar kota. Atau menjadi TKI ke Luar negeri seperti : Taipei, Singapore, Malaysia, Korea, Japan, Hong Kong, Poland dan negara-negara timur tengah seperti : Saudi Arabia, United Emirates Arab dan lainnya
Wilayah Desa Cibuniwangi di bagi menjadi beberapa blok/kawasan,ada 10 pembagian wilayah diantaranya=
Setiap jum`at malam atau malam sabtu,biasanya di desa cibuniwangi terdapat Pasar Malam biasa di sebut [PM] terletak di Perempatan Blok Tengah di JL.Raya Cibuniwangi-Sarireja.disini para pedagang musiman menjajalkan dagangannya,terdiri dari macam-macam pedagang seperti=
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.