Castlebar (bahasa Irlandia Caisleán an Bharraigh, harfiahnya «Kastil Barry») ialah sebuah kota di Republik Irlandia. Merupakan ibu kota administratif County Mayo dan terletak barat laut Pulau Irlandia.
Kota ini memiliki hubungan jalur KA dengan Dublin dan kota Westport dan Ballina. Pada tahun 2006 kota ini berpenduduk 15.000 jiwa.
Kota Castlebar modern didirikan di atas benteng milik keluarga Barry pada tahun 1000-an dan kemudian menjadi kota militer Inggris.
Kota kembar
- Höchstadt, Jerman
- Peekskill, Amerika Serikat
Pranala luar
Wikiwand in your browser!
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.