Boehmit

Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas

Boehmit

Boehmit atau böhmit adalah mineral aluminium oksida hidroksida dengan rumus kimia γ-AlO(OH). Mineral ini pertama kali dideskripsikan oleh J. de Lapparent pada tahun 1927[5] dan dinamai dari kimiawan Bohemia-Jerman, Johann Böhm (1895–1952), yang melakukan penelitian aluminium oksida hidroksida dengan menggunakan sinar X pada tahun 1925[6]

Fakta Singkat Boehmite, Umum ...
Boehmite
Thumb
Böhmit Natrolit dari Sagåsen (Strandåsen), Mørje, Porsgrunn, Telemark, Norwegia
Umum
KategoriMineral oksida
Rumus
(unit berulang)
γ-AlO(OH)
Klasifikasi Strunz4.FE.15
Klasifikasi Dana6.1.2.1
Sistem kristalOrtorhombik
Kelas kristalDipiramidal (mmm)
Lambang H-M: (2/m 2/m 2/m)
Grup ruangAmam
Sel unita = 3.693 Å,
b = 12.221 Å,
c = 2.865 Å; Z = 4
Identifikasi
Kekerasan dalam skala Mohs3.5
GoresPutih
Berat jenis3.02 - 3.05
Sifat optikBiaksial (+)
Indeks biasnα = 1.644 - 1.648 nβ = 1.654 - 1.657 nγ = 1.661 - 1.668
Bias gandaδ = 0.017 - 0.020
Sudut 2VDiukur: 74° hingga 88°, hasil penghitungan: 80°
Dispersiweak
Referensi[1][2][3][4]
Tutup

Boehmit (bersama dengan diaspor dan gibbsit serta mineral besi hematit dan goethit) merupakan salah satu komponen bauksit.

Referensi

Loading related searches...

Wikiwand - on

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.