20/20

Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas

20/20 adalah program majalah berita investigasi yang ditayangkan ABC Amerika Serikat sejak 6 Juni 1978. Acara ini berpola hampir serupa dengan 60 Minutes dari CBS, tetapi lebih menitikberatkan kepada topik-topik minat insani daripada masalah internasional. Nama acara ini diambil dari istilah 20/20 dalam pengukuran ketajaman penglihatan.

Fakta Singkat Pembuat, Pemeran ...
20/20
PembuatRoone Arledge
PemeranJohn Stossel
(2003-sekarang)
Elizabeth Vargas
(2004-sekarang)
Negara asal Amerika Serikat
Produksi
Durasi60 menit
Rilis asli
JaringanABC
Format gambar480i (SDTV)
720p (HDTV)
Rilis6 Juni 1978 
masih ditayangkan
Tutup

Mantan pembawa acara

Mantan koresponden dan koresponden sekarang

  • Martin Bashir
  • Sylvia Chase
  • Catherine Crier
  • Arnold Diaz
  • Thomas Hoving
  • Tom Jarriel
  • Timothy Johnson
  • Peter Lance
  • Dave Marash
  • Cynthia McFadden
  • Lisa McRee
  • Perri Peltz
  • Stone Phillips
  • John Quiñones
  • Bill Ritter
  • Geraldo Rivera
  • Deborah Roberts
  • Brian Ross
  • Carl Sagan
  • Jay Schadler
  • Lynn Sherr
  • Sander Vanocur
  • Chris Wallace

Pranala luar


Loading related searches...

Wikiwand - on

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.