Traktat Peluru Kendali Anti-Balistik
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas
Traktat Peluru Kendali Anti-Balistik adalah traktat antara Amerika Serikat dan Uni Soviet mengenai pembatasan sistem peluru kendali anti-balistik yang digunakan untuk mempertahankan wilayah terhadap senjata nuklir yang dibawa misil. Pada 26 Mei 1972, Presiden Amerika Serikat, Richard Nixon dan Sekretaris Jenderal Partai Komunis Uni Soviet, Leonid Brezhnev menandatangani Traktat Peluru Kendali Anti-Balistik. Traktat Peluru Kendali Anti-Balistik berlaku selama 30 tahun, dari tahun 1972 sampai tahun 2002.
Seamless Wikipedia browsing. On steroids.
Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.
Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.