Selebran

Dari Wikipedia, ensiklopedia bebas

Selebran adalah uskup atau pastor yang memimpin suatu perayaan liturgi dalam Gereja Katolik Roma. Perayaan ini dapat berupa Perayaan Ekaristi atau perayaan lain yang diikuti dengan Perayaan Ekaristi. Suatu perayaan liturgi juga dapat dipimpin oleh lebih dari satu orang uskup atau pastor. Sifat demikian disebut perayaan konselebrasi. Pemimpin perayaan konselebrasi disebut selebran utama dan uskup atau pastor lain disebut konselebran. Misa Konselebrasi biasanya selalu terjadi pada misa:

- Sakramen Imamat,Penguatan,dan Perkawinan - Ulang tahun imamat - Misa Krisma (terjadi 1 tahun sekali) - Pemberkatan Gereja - Misa Hari Raya (Kamis Putih,Sabtu suci,dll)


Wikiwand in your browser!

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.

Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.