Pulau-pulau yang tersebar di Samudra Hindia (Bahasa Prancis: Îles Éparses atau Îles éparses de l'océan indien) terdiri dari empat pulau koral kecil dan sebuah atol di Samudra Hindia. Mereka tidak memiliki penghuni permanen. Tiga dari pulau-pulau tersebut, Glorioso, Juan de Nova dan Europa, juga atol Bassas da India di Selat Mozambik, barat Madagaskar, sementara pulau keempat, Tromelin, sekitar 220 mil timur Madagaskar. Juga di Selat Mozambik adalah Banc du Geyser, tidak diklaim oleh bangsa apapun hingga 1976 dianeksasi oleh Madagaskar.

Fakta Singkat Pulau-pulau yang tersebar di Samudra Hindia Îles Éparses de l'océan Indien ...
Pulau-pulau yang tersebar di Samudra Hindia

Îles Éparses de l'océan Indien
Thumb
Bendera
Thumb
Lambang
Semboyan: Liberté, Égalité, Fraternité
(Indonesia: "Kebebasan, Keadilan, Persaudaraan")
Lagu kebangsaan: 
La Marseillaise
(Indonesia: "Himne Marseille")
Thumb
Peta pulau-pulau yang tersebar di Samudra Hindia.
Berlawanan arah jarum jam dari kanan atas: Pulau Tromelin, Pulau Glorioso, Pulau Juan de Nova, Bassas da India, Pulau Europa. Banc du Geyser tidak ditampilkan di peta.
Sunting kotak info
Sunting kotak info Lihat Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini
Tutup

Menurut hukum baru 2007-224 tanggal 21 Februari 2007, Pulau Tersebar telah dimasukkan sebagai distrik ke-5 dari Teritori Selatan dan Antartika Prancis Diarsipkan 2007-05-02 di Wayback Machine..

Pulau-pulau itu telah dikelompokkan sebagai cagar alam. Mereka mengelola stasiun meteorologi, kecuali Bassas da India. Stasiun meteorologi di Kepulauan Glorioso, Juan de Nova dan Pulau Europa berjalan otomatis. Stasiun di pulau Tromelin memberikan peringatan siklon yang mengancam Madagaskar, Réunion atau Mauritius. Setiap pulau, kecuali Bassas da India memiliki sebuah lapangan terbang lebih dari 1.000 meter. Mauritius, Kepulauan Komoro, Seychelles dan Madagaskar menolak kedaulatan Prancis terhadap pulau-pulau itu. Mauritius mengklaim Tromelin; Kepulauan Komoro dan Seychelles mengklaim Kepulauan Glorioso, dan Madagaskar sisanya.

Pengenalan

Informasi lebih lanjut Atol/, Staf Stasiun ...
Atol/Pulau Staf
Stasiun
Wilayah
km²
Laguna
km²
ZEE
km²
Koordinat Letak
Kepulauan Glorioso11529.64835011°33′S 47°20′ESelat Mozambik Utara
Juan de Nova144.4(1)6105017°03′S 42°45′ESelat Mozambik Tengah
Bassas da India-0.279.812370021°27′S 39°45′ESelat Mozambik Selatan
Pulau Europa1228912730022°20′S 40°22′ESelat Mozambik Selatan
Tromelin190.8-28000015°52′S 54°25′ESamudra Hindia Barat
Jumlah5638.6118.4640400 
Tutup

(1) Karang di Juan de Nova membentuk sebuah laguna seluas 40 km², tetapi tidak membentuk atol.

Letak Pulau-pulau yang tersebar di Samudra Hindia:
• 1 : Bassas da India
• 2 : Pulau Europa
• 3 : Kepulauan Glorioso
• 4 : Pulau Juan de Nova
• 5: Pulau Tromelin
 
• KM: Komoro
• MG: Madagaskar
• MU: Mauritius
• MZ: Mozambik
• RE: Réunion
• YT: Mayotte

Pulau-pulau individu

Administrasi

Sejak 3 Januari 2005, Îles Éparses telah diklaim atas negara Prancis oleh administrator senior Teritori Selatan dan Antartika Prancis (TAAF — les Terres Australes et Antarctiques Françaises), berbasis di Réunion. Îles Éparses sebelumnya telah berada di bawah prefek Réunion sejak kemerdekaan Madagaskar tahun 1960. Prancis mengelola sebuah basis militer sekitar 14 tentara di setiap kepulauan di Selat Mozambik, yang diklaim oleh Madagaskar. Kepulauan Glorieuse juga diklaim Komoro, sementara Mauritius mengklaim Pulau Tromelin.

Prancis mengklaim sebuah Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE) sekitar 200 mil nautikal di sekitar kepulauan kecil di Éparses, yang bersama dengan klaim ZEE untuk kepulauan Réunion dan Mayotte berjumlah satu juta kilometer persegi di barat Samudra Hindia. Terdapat ZEE yang dianggap berlebihan dengan negara tetangga.

Lihat pula

Pranala luar

Wikiwand in your browser!

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.

Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.