Acanthurus , botana atau butana adalah salah satu genus ikan laut dalam famili Acanthuridae. Ikan ini ditemukan di Samudera Atlantik, Hindia, dan Pasifik. Mereka ditemukan di lautan tropis, terutama di dekat terumbu karang, dengan sebagian besar spesiesnya terdapat di lautan Indo-Pasifik dan sedikit yang ditemukan di Samudera Atlantik. Seperti anggota keluarga acanthuridae lainnya, ikan ini memiliki sepasang duri, salah satunya terdapat di kedua sisi pangkal ekor yang sangat tajam dan berbahaya.[2]

Fakta Singkat Klasifikasi ilmiah, Spesies tipe ...
Acanthurus
Rentang waktu: 55–0 jtyl

Early Eocene to Present[1]
Thumb
Acanthurus bahianus
Klasifikasi ilmiah
Domain:
Kerajaan:
Filum:
Kelas:
Ordo:
Famili:
Tribus:
Acanthurini
Genus:
Acanthurus

Forsskål, 1775
Spesies tipe
Acanthurus hepatus
Linnaeus, 1758
Spesies

Lihat teks

Tutup

Daftar Spesies

Referensi

Wikiwand in your browser!

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.

Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.