Aberystwyth ialah sebuah kota kecil (berpenduduk 13.500 jiwa) di Ceredigion (75.000 jiwa), Wales pesisir barat dekat Teluk Cardigan.

Thumb
Pemandangan Aberystwyth dan Teluk Cardigan dari Perpustakaan Nasional Wales

Aberystwyth ialah pusat wisata utama dan jembatan budaya antara Wales utara dan selatan. Pada masa kini, kota ini menjadi pusat pendidikan di Wales. Di kota ini terdapat Universitas Aberystwyth, universitas pertama di Wales dengan 7.000 mahasiswa dan National Library of Wales.

Kota kembar

Pranala luar

Wikiwand in your browser!

Seamless Wikipedia browsing. On steroids.

Every time you click a link to Wikipedia, Wiktionary or Wikiquote in your browser's search results, it will show the modern Wikiwand interface.

Wikiwand extension is a five stars, simple, with minimum permission required to keep your browsing private, safe and transparent.